Rasa panic bisa dikatakan sebagai gejala awal orang depresi, tentu menjadi suatu hal yang sangat umum dan juga lumrah terjadi pada siapapun, termasuk diri anda sekalipun.
Panik ini bisa dikatagorikan dalam beberapa hal, salah satunya ketika anda panic ketika mengendarai motor. Nah, ketika awal pertama kali mencoba mengendarai motor tentunya hal pertama yang ada di benak anda tentunya rasa panik dan juga gugup.
Bahkan tidak jarang keringat mulai dirasa bercucuran dan sampai berpikir mengenai hal-hal yang tidak-tidak. Dan hal inilah yang pada akhirnya malah akan sangat berbahaya dan bisa mencelakai diri anda.
Banyak hal yang menjadikan seseorang takut ketika awal mengendari motor, yang pertama menurut teori kecemasan mungkin Karena takut ditabrak oleh pengendara lain yang ada di depan atau di belakangnya, apalagi ketika sedang ada di tikungan, tentunya ketika anda tidak dapat mengontrol dan menguasai motor anda, malah yang terjadi adalah hal yang akan membahayakan diir anda sendiri.
Bahkan ketika anda berada pada kondisi seperti ini karena rasa panic yang berlebihan malah semakin menancapkan gas dan bukannya menggunakan rem, sehingga bukan tidak mungkin bisa saja kecelakaan langsung terjadi.
Perlu anda ketahui, rasa panic ini sebenarnya hal yang sangat wajar, apalagi untuk anda yang masih dalam kategori pemula ketika mengendarai sepeda motor. Nah untuk bisa mengatasi rasa an cara menyembuhkannya memiliki perbedaan antara rasa takut dan cemas. dalam hal ini anda harus melakukan berbagai cara dan mengikuti tips yang akan kami berikan berikut ini.
1. Cari tahu penyebab panik
Ketika and apertama kali mengendari motor sebaiknya cari tahu terlebih dahulu mengenai hal apa saja yang membuat anda merasa panik, karena tentu saja ini sangatlah penting, ketika anda merasakan panik, rasa cemas dan juga canggung ketika mengendaraai motor.
Salah satunya mislakna ketika anda merasa panic saat sedang dalam keadaan macet atau juga karena motor dalam keadaan melaju snagat cepat, hal ini tentu akan membuat anda meraskaan panik yang berlebihan.
Untuk itu ketahui terlebih dahulu menegnai apa saja yang menjadi penyebab rasa panic yang terjadi, sehingga nantinya bisa segera diatasi.
2. Beranikan diri anda
Perlu anda ketahui bahwa rasa panic bisa saja terjadi pada siapapun, termasuk anda yang baru saja mulai mengendarai kendaraan motor.
Untuk itu hal pertama yang harus anda lakukan berikutnya juga adalah untuk mencoba memberanikan diri anda, dengan memberanikan diri tentunya anda bisa meninggalkan rasa takut dan juga panik yang sedang anda hadapi, sehingga ketika sedang ada di jalan rasa panic tersebut akan hilang dengan sendirinya.
3. Tingkatkan kepercayaan diri
Rasa percaya diri juga sangat dibutuhkan ketika anda sedang meras apanik ketika sedang mengendarai kendaraan motor. Dengan meningkatkan rasa percaya diri yang ada di dalam diri anda, nantinya and ajuga akan merasa baik-baik saja ketika sedang mengendarai motor.
Bahkan rasa panik yang tadinya anda rasakan ketika sedang mengendarai kendaraan motor pun akan hilang dengan sendirinya.
4. Perbanyak pengalaman anda
Ada pepeatah yang mengatakan kita harus eblajar melalui pengalaman, karena pengalaman merupakan guru terbaik. Hal ini juga berlaku ketika anda akan mulai emncoba mengendarai motor.
Nah, untuk menghilangkan rasa panik yang terjadi pada diri anda memang dibutuhkan pengalaman yang banyak ketika akan mengendarai motor. Dengan terus mencoba setiap hari tentunya pengalaman berkendara anda pun akan semakin banyak dan membuat anda mulai terbiasa mengendarai nya.
5. Menikmati perjalanan
Hal yang tidak kalah penting untuk membuat anda lebih nyaman ketika berkendara dna menghilangkan rasa panic pada diir anda adalah dengan menikmati perjalanan yang and alakukan.
Dengan membuat skenario perjalanan dan juga menikmati perjalanan yang sedang anda lakukan, nantinya and akan semakin nyaman ketika mengendarai motor dan juga menghilangkan rasa panik yang ada di dalam diri anda.
6. Lebih berhati- hati dalam berkendara
Untuk membuat anda tidak panik lagi langkah berikutnya yang harus anda lakukan adalah dengan berhati-hati ketika sedang berkendara, tentunya awal mengendarai motor akan sangat berbeda dengan seseorang yang sudah terbiasa menggunakan motor, untuk itu sebaiknya lebih hati-hati ketika sedang ada di jalan raya, sehingga nantinya anda akan merasakan nyaman dan tidak akan panic ketika sedang di jalan raya.
7. Melakukan evaluasi
Setelah anda mencoba beberapa kali mengendarai motor, langkah berikutnya yang pelru anda lakukan adalah dengan melakukan evaluasi, jangan lupa untuk memeprhatikan apakah anda masih merasa panik ataukah tegang ketika sedang emngendarai motor.ataukah sebaliknya anda sudha mulai terbiasa dan lebih santai, sehingga nantinya sedikit demi sedikit pun rasa panik itu akan hilang dengan sendirinya.
8. Memastikan diri anda jangan tegang
Ketika sedang dalam keadaan mengemudi sebaiknya hindari rasa tegang yang ada di dalam diri anda, misalnya dengan menghindari ketegangan yang ada di dalam diri, tenngkan diri anda terlebih dahulu sebelum mengendarai motor, agar rasa panic pun tidak akan terjadi saat tengah dalam perjalanan.
9. Utamakan safety riding
Dalam hal berkendara tentunya ada hal- hal yang harus anda perhatikan, salah satunya dengan menggunakan safety riding. Gunakan helm yang sudah sesuai SNI, dan pelrengkapan berkendara lainnya sehingga membuat anda merasa betul-betul aman ketika sedang keadaan berkendara.
Hal ini juga bisa dijadikan cara yang sangat ampuh untuk menghilangkan rasa panic yang biasanya terjadi, karena anda sudah merasa aman dan nantinya tidak akan ada lagi rasa panic di dalam diri anda.
10. Hindarai jalan ramai
Ketika pertama kali mencoba untuk mengendarai motor, sebaiknya hindari tempat ramai terlebih dahulu, hal ini juga dapat membuat anda Mengurangi rasa panic yang berlebihan. Karena biasanya lokasi atau tempat ramai malah akan smekain memicu kepanikan yang sedang anda alami. Sheingga gunakan jalur-jalur yang sepi terlebih dahulu.
11. Jangan takut
Rasa takut memang sangat wajar, apalagi ketika anda termasuk awal atau pertama kali mengendarai ekndaraan motor, tentunya rasa takut tidak akan bisa dihindari, untuk itu pastikan terlebih dahulu bahwa anda tidak takut ketika mengendarai motor, karena hal ini juga bisa menghindarai rasa panic yang terjadi pada diri anda.
12. Jangan lupa berdoa
Doa merupakan hal penting ketika kita akan melakukan suatu kegiatan, termasuk ketika akan mengendarai kendaraan motor, dengan berdoa tentunya aspek- aspek kecemasan di dalam psikologi atau rasa panic yang ada di dalam diri anda pun akan perlahan hilang, untuk itu jangan lupa berdoa agar hati anda tetap tenang ketika akan emngendarai motor nantinya.
Fobia merupakan ketakutan yang dialami oleh manusia namun sudah dalam tahap sulit untuk dikendalikan dan…
Menikmati pemandangan alam dan menikmati udara yang menyejukan menjadi salah satu yang bisa kita rasakan…
Ada berbagai jenis dan juga tipe dari phobia atau rasa cemas, dan ketakutan berlebihan. Faktanya…
Berbicara mengenai fobia ataupun mengatasi rasa takut yang dialami oleh seseorang ada banyak sekali jenis…
Istilah Somniphobia atau dikenal dengan nama hypnophobia merupakan rasa takut yang berlebih saat seseorang jauh…
Berbicara mengenai fobia, ada beberap jenis fobia yang dikenal ditengah masyarakat. Misalnya fobia ketinggian, fobia…