MBTI saat ini cukup terkenal dan banyak digunakan untuk menjadi alat tes kepribadian. MBTI atau Myers Briggs Type Indicator merupakan tes yang dikembangkan oleh Katharine Cook Briggs dan Isabel Briggs…
Penyakit mental atau gangguan psikologi dapat dialami oleh siapa saja. Tidak melihat jenis kelamin, ras, agama, kekayaan, status sosial, pekerjaan, dan lain sebagainya. Oleh karena itu, publik figur juga dapat…
Setiap manusia secara alamiah memiliki kebutuhan dasar untuk berhubungan seksual pada usia perkembangan yang matang. Hubungan tersebut selain untuk mendapatkan pemenuhan kebutuhan, juga untuk mempertahankan eksistensi manusia melalui keturunan. Akan…
Dalam ilmu psikologi, terdapat berbagai bentuk aplikasinya untuk membantu individu dengan gangguan psikologis tertentu. Salah satunya adalah terapi psikodinamis yang menjadi bagian dari psikoterapi. Melalui berbagai proses komunikasi dengan terapis,…
Setiap manusia pasti memiliki kemampuan berpikir yang menjadi bagian dari proses mentalnya. Kita sadari atau tidak, proses berpikir tersebut mempengaruhi seluruh aktivitas atau perbuatan yang dilakukan sebab tanpa adanya kesadaran…
Setiap individu dalam suatu hubungan pasti memiliki motivasi dan kepentingannya masing-masing, tetapi sudah ada suatu tatanan yang juga harus diikuti. Hal tersebut jika tidak dikelola dengan baik dapat menimbulkan konflik…
Seorang tokoh psikologi, yaitu Carl Rogers pernah mengatakan bahwa setiap orang yang mengetahui tujuan hidupnya dan merasa senang akan hal itu, tetapi jika seseorang merasa kebingungan terhadap tujuan hidupnya dan…
Secara umum, teori psikoanalisis digunakan untuk memberi penjelasan mengenai hakikat serta perkembangan kepribadian individu yang mengutamakan aspek-aspek dari dalam diri, seperti motivasi dan emosi dengan asumsi konflik antara aspek-aspek tersebut…
Hipnoterapi merupakan salah satu metode pengobatan yang umum diketahui masyarakat. Kebanyakan orang memahami hipnoterapi hanya sebagai cara untuk membuat seseorang “tertidur” kemudian dapat mengungkapkan perasaan atau pikirannya secara jujur dan…
Belakangan ini istilah fetish atau dalam bahasa Indonesia fetishisme sering didengar oleh masyarakat, Hal ini disebabkan oleh kasus seorang pria yang diketahui memiliki fetish terhadap kain jarik (selendang jawa) yang…